#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Black Desert Online#
Crafting Notes merupakan jendela yang menampilkan seluruh item dan material yang dapat anda craft atau gunakan untuk keperluan Production Activities. Ada total 7 kategori di dalam Crafting Notes dan anda bisa melihat deskripsi sekaligus cara mencari item bersangkutan melalui jendela tersebut. Untuk mengakses jendela Crafting Notes, tekan [F2].
- Nodes
Anda bisa mencari material yang dibutuhkan menggunakan Worker di Production Node.
- Fishing
Anda bisa mendapatkan material dan item dari aktivitas Fishing. Selain itu juga dijelaskan cara untuk mendapatkan material atau item bersangkutan dengan cara lain.
- Alchemy
Anda bisa mencari item yang hanya bisa didapat dari aktivitas Alchemy. Kategori pada jendela ini akan menunjukkan item apa saja yang dibutuhkan.
- Cooking
Anda bisa mencari item yang hanya bisa didapat dari aktivitas Cooking. Kategori pada jendela ini akan menunjukkan item apa saja yang dibutuhkan.
- Processing
Anda bisa mencari item yang hanya bisa didapat dari aktivitas Processing. Kategori pada jendela ini akan menunjukkan item apa saja yang dibutuhkan.
- Craft House
Anda bisa mendapatkan item dari proses crafting di sebuah rumah yang pengaturannya telah diubah ke Crafting. Kategori pada jendela ini akan menjelaskan semua item dan material yang dibutuhkan.
- Gathering
Anda dapat mencari tahu bagaimana cara mendapatkan item tertentu melalui Gathering.
#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Black Desert Online#