Browsing Category

Walkthrough, Tips & Trick

Panduan Dragon Quest XI Side Quest – Fit as a Fiddle

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

  • Lokasi Quest: Arboria
  • Reward: Butterfly Baton

Klien untuk Quest ini berada di luar Cathedral. Ia meminta bantuan anda untuk membuat Super Soup. Tugas anda adalah menemukan Red Kale di First Forest untuk menyelesaikan Quest ini. Item yang anda cari memiliki sinar berwarna keemasan dan dikelilingi oleh bunga lainnya di area bagian barat laut. Ambil dan bawa item tersebut ke klien yang ada di Arboria untuk memperoleh Reward.

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

Panduan Dragon Quest XI Side Quest – Planting Seeds for the Future

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

  • Lokasi Quest: Arborian Highlands, Grove of Repose
  • Reward: Healer (accessory)

Pergi ke The Grove of Repose yang ada di sebelah barat laut dari Arboria. Seorang gadis meminta anda untuk mencari Wishteria Seeds. Item bersangkutan bisa anda dapatkan dari Wight Bulbs yang ada di First Forest.

Monster yang akan anda cari termasuk langka dan akan muncul bersamaan dengan Sprite Bulb. Cari dan lawan monster yang ada di First Forest sampai Wight Bulb muncul lalu habisi dia! Bawa item yang anda dapatkan ke gadis kecil untuk memperoleh Reward.

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

Panduan Dragon Quest XI Side Quest – The Viking Hoard

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

  • Lokasi Quest: Sniflheim City
  • Reward: Pirate’s Hat

Klien untuk Quest ini berada di lantai 2 Item Shop. Ia meminta anda untuk mengunjungi Viking Hideout dan mencari tahu kenapa pengiriman yang diminta belum sampai. Berlayarlah ke sebelah barat Sniflheim dan parkirkan kapal anda di dermaga yang ada disana.

Ikuti jalur hingga anda menemui seseorang dengan kepala ‘berwarna merah’ yang tengah mencari saudaranya yang menghilang. Berlayarlah ke Insula Borealis (pulau kecil sebelah utara lautan), disana anda bisa bertemu dengan orang yang dicari (tengah memancing). Ia akan memberikan Scruffy Urchin kepada anda. Kembali ke klien untuk mendapatkan Reward.

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

Panduan Dragon Quest XI Side Quest – A Cold Crush

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

  • Lokasi Quest: Sniflheim City
  • Reward: That’s Magic (Recipe Book)

Klien untuk Quest ini ada di lantai atas Tavern. Ia meminta anda untuk membawakan Snaerose sehingga ia bisa memberikannya kepada Krystalinda. Bunga yang dicari ini ada di bagian pinggir selatan Snarfelt. Jalur menuju area tersebut diblokir oleh dinding salju.

Anda membutuhkan tunggangan bernama Face Invader untuk mendobrak dinding tersebut. Setelah berhasil, bawa bunga bersangkutan ke klien untuk mendapatkan Reward.

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

Panduan Dragon Quest XI Side Quest – Up Where They Walk

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#

  • Lokasi Quest: Nautica
  • Reward: Gracos’s Trident

Quest ini muncul diluar istana setelah anda bertemu dengan Ratu. Sang putri duyung meminta anda untuk mencari seorang bocah lelaki yang dulu pernah menyanyikan lagu yang ia sukai (sekarang ia sudah tua). Pergi ke Gondolia dan bicaralah dengan seorang pria tua yang berdiri di dekat tower sebelah barat laut.

Ia akan mengajari anda sebuah lagu yang biasa ia nyanyikan untuk si putri duyung. Kembali ke Nautica dan nyayikan lagu yang telah anda pelajari kepadanya.

#Halaman ini merupakan bagian dari Walkthrough Dragon Quest XI#